Wisata Mangrove
Berlokasi di medan belawan, untuk mencapai tempat ini kita harus menyebrang ke tengah laut dengan menggunakan kapal ikan nelayan sekitar 15 menit
Niscala adalah sebuah start up yang berfokus pada pengelolaan ekowisata desa, saat ini desa yang sedang kami kembangkan adalah ekowisata mangrove kampung nelayan sebrang.
Sebuah desa haruslah unggul, dan memiliki daya saing ekonomi yang kuat, masyarakat yang berdaya dan pemanfaatan sumber daya alam yang melimpah.
Jadilah bagian dari pembagunan Indonesia dari Desa
Kalau bukan kita yang membangun Indonesia, siapa lagi yang akan melakukannya?
Semoga kamu dipenuhi cinta, cahaya, dan hal positif
Sebuah persembahan dari kami untuk Indonesia
Kampung Nelayan Sebrang, tidak hanya lokasi desanya yang strategis, juga menyimopan potensi ekowisata desa yang bisa memberikan dampak besar bagi kemajuan desa
Berlokasi di medan belawan, untuk mencapai tempat ini kita harus menyebrang ke tengah laut dengan menggunakan kapal ikan nelayan sekitar 15 menit
Warganya yang ramah dan suasana kampung yang unik menambah daya tarik desa tersebut, namun sayang saat ini ekowisata tersebut bisa dibilang tidak berkembang, karena itulah, kami merasa ini adalah tanggung jawab niscala untuk menghidupkan kembali ekowisata tersebut